Target free float dinaikkan bertahap dari saat ini 7,5% → 10–15%
Indonesia sedang berpindah dari retail-driven, low-float market menuju institutionally investable market.
Dengan aturan baru ini estimasi tingkatkan likuditas pasar, kepemilikan institusi akan naik, Kurangi price manipulation, Saham large cap bakal diuntungkan, Daya tarik ke investor global meningkat, Standar free float lebih selaras dengan praktik global (MSCI, FTSE), Potensi kenaikan bobot indeks
Retail sekarang menguasai >50% kepemilikan saham di BEI, bahkan lebih besar dari gabungan institusi. Dengan aturan baru ini kepemilikan institusi estimasi akan naik & mengurangi price manipulation
Bobot Indonesia di MSCI EM <1,3%. Turun jauh dari puncak 2,2% (2022). Likuiditas tidak cukup “institutionally scalable”. Indonesia akan selalu jadi “adjustment bucket” bagi fund global. Inilah alasan fundamental kenapa reformasi free float jadi krusial.
Reformasi free float adalah jembatan agar Bull market retail berubah menjadi >> bull market institusi.
